Total Data : 34188 Risalah Putusan Pengadilan Pajak
Penerbitan Surat Kepala Kantor Pelayanan Pajak Penanaman Modal Asing Empat Nomor S-141/WPJ.07/KP.0503/2017 tanggal 3 November 2017 Perihal Penolakan Pemindahbukuan, yang tidak disetujui oleh Penggugat;
Koreksi Positif atas Dasar Pengenaan Pajak Pajak Pertambahan Nilai Barang dan Jasa Masa Pajak Agustus 2012 berupa Pendapatan Diskon Asuransi sebesar Rp10.707.064.160,00
Penetapan nilai pabean, atas importasi Jenis barang: Frozen Boneless Beef *A* Knuckle, IW, Negara asal: Australia
Pembebanan Bea Masuk atas importasi berupa Knitted Fabrics (100% Polyester) : ED026-C Micro PKC dan lain-lain (5 jenis barang sesuai lembar lanjutan PIB), negara asal China
Penerbitan Keputusan Tergugat Nomor KEP-00583/NKEB/WPJ.07/2018 tanggal 9 Maret 2018 tentang Pembatalan Ketetapan Pajak atas Surat Tagihan Pajak Berdasarkan Pasal 36 ayat (1) Huruf C karena Permohonan Wajib Pajak yang tidak disetujui Penggugat;
Penetapan Klasifikasi Pos Tarif Bea Masuk atas Pos 1 PIB, jenis barang Hand Pallet Truck CBY.DF3.0T 685*1220*85MM Orange Color/Black Pump/Double PU Wheels, Negara Asal China
Penetapan tarif dan pembebanan bea masuk mengenai direct consignment, oleh Terbanding atas PIB Nomor 572293 tanggal 09 Desember 2017, yaitu berupa importasi 37 jenis barang sesuai dengan lembar lanjutan PIB
Penetapan tarif mengenai nama manufacturer, oleh Terbanding atas PIB Nomor 586686 tanggal 15 Desember 2017, yaitu berupa importasi 23 (dua puluh tiga) jenis barang sesuai Lembar Lanjutan PIB
Penetapan Nilai Pabean atas PIB dengan jenis barang berupa Live Colourfully 195mm (H) X 2700mm (W) X 27mm (D) Front-Lit Letter Lighting Accessories, Negara asal China
Penetapan Tarif Bea Masuk atas PIB jenis barang berupa Hot Rolled Alloy Steel Wire Rod dan lain-lain (13 jenis barang sesuai lembar lanjutan PIB), Negara asal China